ATM Mandiri Terdekat, Begini Cara Mencarinya !

1 min read

ATM Mandiri Terdekat – Mesin atm adalah salah satu mesin yang berfungsi untuk pengambilan uang dan mentransfer uang. Mesin atm bisa anda temui di beberapa tempat keramaian hal ini agar memudahkan para nasabah untuk bisa menikmati layanan bank mandiri.

Untuk itu pinjamansmart.com akan menuliskan tentang cara mencari atm mandiri terdekat. Artikel ini dituliskan dikarenakan masih ada sebagian orang yang belum mengetahui letak dari mesin atm mandiri terdekat. Apalagi jika berada di daerah lain tentu akan sulit menemukan lokasi atm mandiri.

ATM Mandiri Terdekat - Mesin atm adalah salah satu mesin yang berfungsi untuk pengambilan uang dan mentransfer uang. Mesin atm bisa anda temui di beberapa tempat

ATM Mandiri Terdekat

Untuk mencari atm mandiri bisa dilakukan dengan beberapa cara. Caranya sangat mudah yaitu bisa dilakukan secara langsung bertanya dan bisa juga menggunakan bantuan HP android atau melalui laptop yang terhubung internet. Agar lebih jelas berikut penjelasannya

Cari ATM Mandiri Dengan Google MAP

Langkah – langkah mencari atm menggunakan google map

  1. Pertama buka aplikasi google map, jika belum punya download terlebih dahulu
  2. Setelah google map terbuka lalu tulislah kata kunci yang anda cari ( ATM Mandiri Terdekat )
  3. Selanjutnya aplikasi akan segera mencari beberapa titik lokasi atm terdekat
  4. Pilih lokasi terdekat lalu zoom
  5. Catat alamatnya
  6. Selesai

Cari ATM Mandiri Dengan Google Pencarian

Cara yang kedua anda bisa mencari dengan bantuan google pencarian, berikut caranya mencarinya

  1. Buka HP atau laptop yang sudah terhubung internet
  2. Pilih google pencarian bisa melalui google, mozila, chrome dan mesin pencari lainnya
  3. Tuliskan ATM Mandiri terdekat pada kolom pencairan
  4. Selanjutnya mesin akan menampilkan beberapa alamat ATM mandiri yang paling dekat
  5. Pilih lokasi atm yang paling dekat dan catatlah alamatnya
  6. Selesai

Nah di atas merupakan cara mencari atm terdekat dengan melalui google. Selain itu anda juga bisa mencari dengan bertanya langsung kepada seseorang yang anda temui di jalan. Atau anda juga bisa bertanya kepada teman anda melalui sosial media seperti

  • Melalui facebook
  • Melalui instagram
  • Lewat pesan WhatsApp
  • Dan sosial media lainnya

Lihat Juga : Tabel Pinjaman Bank Mandiri Jaminan BPKB Motor Terbaru

Kesimpulan

Untuk kesimpulannya yaitu mesin atm mandiri bisa ditemukan di tempat keramaian misalnya supermarket, pom bensin, bandara, stasiun dan depan kantor bank mandiri. Namun jika anda berda di kota lain maka anda bisa mencarinya dengan bantuan google map atau google pencarian.

Cara Buka Rekening Bank di Taiwan…

Cara Buka Rekening Bank di Taiwan – Seseorang yang telah bekerja pada umumnya mereka akan memiliki rekening, baik itu rekening dari bank BRI, BCA,...
barokindo
2 min read

Cara Mengisi Formulir Pembukaan Rekening Perorangan

Cara Mengisi Formulir Pembukaan Rekening Perorangan – Rekening bank merupakan akun yang dibuka oleh individu atau perusahaan di lembaga keuangan, seperti bank, untuk menyimpan...
barokindo
3 min read

Biaya Transfer BNI ke Mandiri

Biaya Transfer BNI ke Mandiri – Bank BNI dan bank mandiri adalah bank yang sudah banyak memiliki nasabah sama seperti bank BRI dan BCA....
barokindo
1 min read

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *