Cara Memindahkan M Banking ke HP Lain Pada Bank BNI

2 min read

Cara Memindahkan M Banking ke HP Lain Pada Bank BNI

Cara Memindahkan M Banking ke HP Lain Pada Bank BNI – Memiliki m banking saat ini merupakan yang sangat menguntungkan. Hal ini dikarenakan dengan adanya m banking para nasabah pada dasarnya sangat di untungkan sekali.

Dengan memiliki m banking mereka dapat dengan mudah melakukan transaksi kapan saja dan di mana saja. Dan transaksi tidak hanya ke sesama bank bni saja, namun bisa dilakukan ke bank lainnya.

Walaupun memiliki m banking terbilang cukup memiliki nilai positif bagi para nasabah. Namun ada satu hal yang dapat merepotkan para nasabah yaitu jika HP yang dimilikinya rusak, maka m banking pun tidak bisa di digunakan lagi.

Untuk itu pada artikel kali ini pinjamansmart.com akan kami tuliskan cara memindahkan m banking ke HP lain khusunya pada bank BNI. Bagaimana caranya ?

Cara Memindahkan M Banking BNI ke HP Lain

Untuk cara memindahkan m banking ke hp lainnya terbilang cukup mudah, yang terpenting anda masih menyimpan user ID pada saat registrasi awal.

Selain itu anda pun harus memiliki aplikasi m banking pada hp baru dan memiliki sampungan internet. Langsung saja berikut langkah – langkah cara memindahkan m banking ke hp baru

  1. Siapkan hp baru kemudian download aplikasi m banking BNI pada playstore
  2. Setelah m banking terdownload anda bisa memilih menu masuk/aktivasi
  3. Selanjutnya masukkan nomor ID atau user ID bank BNI ( nomor yang anda dapatkan pada waktu regristrasi awal )
  4. Kemudian masukkan kartu debit ATM yang berada pada kartu ATM
  5. Setelah anda memasukan nomor kartu kemudian anda bisa menu pilih negara dan tekan juga lanjut
  6. Selanjutnya anda akan mendapatkan pesan sms yang berisikan kode OTP
  7. Jika sudah mendapatkan kode OTP kemudian anda bisa memasukan kode tersebut
  8. Selesai, selanjutnya anda akan diminta memasukan MPIN. Buatlah MPIN yang baru supaya lebih aman

Nah jika langkah-langkah di atas sudah anda jalankan maka besar kemungkinan pemindahan m banking BNI ke hp baru akan berhasil. Setelah berhasil maka anda dapat mencobanya dengan membuka aplikasi m banking dan melakukan transfer ke suadara anda.

Selain itu untuk menganti nomor m banking BNI ke HP lain bisa dilakukan dengan mendatangi kantor bank BNI. Sehingga setelah anda mendatangi kantor bank BNI dan bertemu petugas CS maka anda akan dibantu mengganti m banking dari nomor lama ke HP baru

Namun terkadang ada beberapa masalah yang kerap terjadi pada saat memindahkan m banking ke HP lain dan jika terdapat masalah maka anda tidak perlu panik.

Cara Mengatasi Masalah Saat Memindahkan M Banking Ke HP Lain

Selain itu walapun cukup mudah memindahkan untuk memindahkan m banking ke hp lain, namun jika terjadi masalah maka anda tidak perlu panik. Anda dapat mengecek terlebih dahulu sambungan internet anda.

Jika sambungan internet anda bagus namun masih pemindahan m banking ke hp lain masih belum berhasil, maka langkah terakhir anda bisa langsung datang ke kator bank BNI terdekat.

Masalah lainnya yang kerap kali terjadi pada saat memindahkan m banking yaitu kode OTP yang telat datangnya sehingga harus diulaing dari awal dan pada saat melakukan pendaftran sambungan internet lemah

Kendala Saat Memindahkan M Banking Ke HP Lain

Ada beberapa kendala yang sering dihadapai para nasabah ketika akan memindahkan m banking ke HP Lainnya. Kendala tersebut yaitu mereka akan kebingungan jika tidak dipandu oleh orang yang berpengalaman. Selain itu, saat ini tidak semua nasabah bank bni sudah menggunakan m banking sehingga pada saat mereka sudah menggunakan m banking mereka masih ragu untuk menggunakannya. Dan jika terjdai masalah pada hp mereka maka mereka akan kebingungan untuk memperbaikinya. Pinjaman untuk ibu rumah tangga di bank BNI

Keuntungan Memiliki M Banking BNI

Jika anda sudah memiliki m banking BNI maka anda sudah menjadi nasabah yang cukup beruntung. Hal ini dikarenakan dengan adanya m banking akan sangat memudahkan para nasabah BNI seperti

  1. Dapat melakukan transfer kapan saja
  2. Anda dapat melakukan pengecekan angsuran jika memiliki pinjaman
  3. Anda dapat melakukan pengecekan saldo rekening anda dengan mudah
  4. Bisa melakukan top up e walet melalui m bnaking BNI
  5. Bisa melakukan pembelian pulsa maupun token listri via m banking BNI

Dari ke tiga keuntungan di atas tentu masih ada keuntungan lainnya yang belum disebutkan. Namun pada umumnya dengan adanya m banking bni sangat memudahkan para nasabah bank BNI.

Kesimpulan

Memiliki m banking merupakan hal terbaik bagi para nasabah bank bni. Dimana dengan memiliki m banking para nasabah dapat menikmati layanan bank BNI kapan saja. Kelemahan memiliki m banking yaitu jika hp yang digunakan m banking rusak, namun jika terjadi demikian anda tidak perlu panik. Anda bisa melakukan cara memindahkan m banking BNI ke hp yang baru.Jika pemindahan ke hp yang baru tidak berhasil, maka anda bisa datang langsung ke kantor bank BNI.

Cara Buka Rekening Bank di Taiwan…

Cara Buka Rekening Bank di Taiwan – Seseorang yang telah bekerja pada umumnya mereka akan memiliki rekening, baik itu rekening dari bank BRI, BCA,...
barokindo
2 min read

Cara Melaporkan Rekening Penipu Dengan Mudah…

Cara Melaporkan Rekening Penipu – Saat ini memang perkembangan zaman sudah sangat berkembang, taik heran jika saat ini sudah dikatakan zaman modern. Dengan zaman...
barokindo
3 min read

Cek Identitas Lewat No Rekening Bank

Cek Identitas Lewat No Rekening Bank – Rekening bank merupakan akun yang dibuka oleh individu atau perusahaan di sebuah lembaga keuangan, seperti bank, untuk...
barokindo
1 min read

4 Replies to “Cara Memindahkan M Banking ke HP…”

  1. Hi,

    I just wanted to let you know that I’ve successfully memindahkan my banking from BNI to HP. It was a bit of a pain, but it was definitely worth it! Thanks for the great guide

  2. Hi,

    I just wanted to let you know that I’ve successfully memindahkan my banking from BNI to HP. It was a bit of a pain, but it was definitely worth it! Thanks for the great guide

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *